Belajar Konfigurasi Mikrotik || BLC Telkom Klaten - ILMU_KOMPUTER

Monday, January 22, 2018

Belajar Konfigurasi Mikrotik || BLC Telkom Klaten


Belajar Konfigurasi Mikrotik

A.Pengertian
         Mikrotik adalah sistem operasi beserta perangkat lunak yang dipasang dalam sebuah komputer sehingga komputer yang sudah terpasang tersebut bisa dioperasikan.

B.Latar Belakang
         Materi ini tentang cara konfigurasi mikrotik dasar dengan menggunakan apikasi Winbox.

C.Maksud Dan Tujuan
         Berbagi cara untuk mengkonfigurasi mikrotik agar terkoneksi internet dengan menggunakan aplikasi Winbox

D.Alat dan Bahan
      - Mikrotik RB750
      - Kabel UTP
      - Aplikasi Winbox

E.Pembahasan
          Inilah cara mengkonfigurasi mikrotik dengan apikasi winbox di linux

https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
Langkah-langkah
https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
  1. Rencanakan IP yang akan digunakan. Saya akan memakai IP 192.168.2.1/29 sebagai gateway ether 2 dan IP 10.10.10.110/24 digunakan di ether 1 
  2. Setting Ip di komputer anda
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    gunakan mac address pada settingan ip
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    Setting ip sesuai keinginan anda dengan catatan gateway sama dengan yang disett di ether 2.
  3. buka apikasi winbox
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
  4. Setelah masuk setting ip di ether 2 sesuai ip gateway yang dimasukan ke ip komputer kita tadi. dengan klik ip -> addresses
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
  5. disconnect kan winbox terebih dahulu lalu reconnect. agar mengetahui apakah ip kita sudah sinkron atau belum dengan ip pada ether 2
  6. masukan ip untuk ether 1
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    dengan klik IP -> Addresses
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    berikut adalah ip yang saya gunakan.
  7. setting DNS , pada postingan ini saya menggunakan dns google yaitu 8.8.8.8 kalian bisa juga menggunakan dns yang telah diberikan hak akses oleh isp.
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    klik IP -> DNS
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    Berikut settingan dns saya. bisa juga menggunakan dns yang telah disediakan.
  8. Setelah itu setting NAT,
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    klik IP -> Firewall
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    kik NAT lalu sett seperti diatas
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    Klik action lalu ganti menjadi masquarade.
  9. Seteah itu setting Routes
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    klik IP -> Routes lalu klik tanda +
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    Isikan Gateway dari ISP.
  10. Jika ingin komputer mendapatkan alamat ip secara otomatis atau DHCP maka anda harus setup DHCP server,
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    Klik IP -> DHCP Server
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    Klik DHCP setup. Lalu kita memilih ether mana yang akan diberikan IP secara otomatis.
  11. Setelah itu kita ping google
    https://ilmukmputer34.blogspot.com/2018/01/belajar-konfigurasi-mikrotik-blc-telkom.html
    SEKIAN & TERIMA KASIH

No comments:

Post a Comment